Babinsa Nogosari Ajak Warga Sembungan Gotong Royong Bersihkan Jalan Desa.
Boyolali, Babinsa Koramil 13/Nogosari Kodim 0724/Boyolali, Serka Siswanto bersama warga Desa Sembungan Kecamatan Nogosari melaksanakan kerja bakti pembersihan jalan desa pada Sabtu (04/10/25). Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pembersihan…
Pengabdian Yang Dilapisi Doa, Kodam IV/Diponegoro Gelar Doa Bersama Lintas Agama
Semarang – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodam IV/Diponegoro menggelar doa bersama lintas agama pada Sabtu (4/10/2025). Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak di lingkungan…
Kasdam IV/Diponegoro Tinjau Gladi Upacara HUT ke-80 TNI dan HUT ke-75 Kodam IV/Diponegoro
Semarang – Kasdam IV/Diponegoro Brigjen TNI M. Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., CFrA., meninjau langsung pelaksanaan gladi bersih upacara dalam rangka peringatan HUT ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan HUT…
Polres Kendal Gelar Patroli Skala Besar Antisipasi Balap Liar Dan Kenakalan Remaja Saat Libur Panjang
KENDAL — Menjelang libur panjang akhir pekan, jajaran Polsek Cepiring Polres Kendal menggelar patroli skala besar pada Sabtu (4/10/2025) dini hari. Kegiatan ini dilakukan untuk mengantisipasi meningkatnya aktivitas balap liar…
Diduga Upah Belum Dibayar, Pembangunan Gedung Badan Gizi Nasional di Tridonorejo Picu Amarah Pekerja
Demak – Polemik mencuat dalam pembangunan Gedung Badan Gizi Nasional (BGN) di Desa Tridonorejo, Kecamatan Bonang, Kabupaten Demak. Sejumlah pekerja bangunan mengaku belum menerima upah meski sudah bekerja keras dalam…
Program Prioritas Pendidikan Dinilai Harus Dibiayai APBD, Bukan Dana BOS
Makassar – Sejumlah masyarakat dan kalangan pendidik di Sulawesi Selatan menyuarakan kritik sekaligus masukan terkait kebijakan pendanaan program prioritas Gubernur, seperti Smart School dan inovasi pendidikan lainnya. Mereka menilai, seharusnya…
Presiden Prabowo Tinjau Persiapan HUT TNI ke-80 di Monas, Disambut Antusias Masyarakat
Jakarta – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, meninjau langsung kawasan Monumen Nasional (Monas) pada Jumat, 3 Oktober 2025, untuk memastikan kesiapan menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional…
Kapolda dan Ketua Komisi III DPRA Apresiasi Kegigihan Petugas PLN Pulihkan Listrik Aceh
BANDA ACEH, 3 Oktober 2025 – Pemulihan sistem kelistrikan di Aceh yang sempat terganggu sejak Senin (29/9) mendapat apresiasi tinggi dari berbagai pihak. Setelah kerja keras tanpa henti, PLN berhasil…
Hari Batik Nasional Di Jember Diikuti 1700 Anak TK Dengan Tema AYO CINTAI DAN LESTARIKAN BATIK INDONESIA
Jember - Peringatan hari batik nasional tahun 2025 yang bertepatan pada tanggal 2 Oktober 2025 di Jember berlangsung di aula dinas pendidikan dibuka Bupati Jember Muhammad Fawait,SE.MSc yang diwakili oleh…
HUT ke-80 TNI, Irdam IV/Dip Anjangsana di RS Bhakti Wira Tamtama
Semarang – Irdam IV/Diponegoro Brigjen TNI Bayu Tirtiyanto, S. Sos. M.Si., M.M., melaksanakan kegiatan anjangsana dalam rangka memperingati HUT ke-80 TNI dan HUT ke-75 Kodam IV/Diponegoro Tahun 2025, bertempat di…


